Widget HTML #1

RPL Guru BK SMP/MTs Kelas 7-8-9 Semester 2

RPL Guru BK SMP/MTs Kelas 7-8-9 Semester 2

Dalam sebuah layanan sekolah layanan guru BK termasuk layanan penting yang paling dibutuhkan. Tujuannya pun sebagai perantara yang bisa digunakan untuk membuat pelayanan BK yang diberikan dapat bekerja dengan baik. Terbukti bahwa tidak ada satu sekolah atau yayasan yang tidak menggunakan layanan tersebut. 

RPL Guru BK SMP/MTs Kelas 7-8-9 Semester 2


Apa itu Administrasi Bimbingan Konseling ? 


Penyelenggaraan Bimbingan Konseling (BK) merupakan tata cara yang meliputi perencanaan dan pelaporan kegiatan penyelenggaraan Bimbingan Konseling di sekolah mulai dari SD, SMP sampai dengan SMA. Termasuk kegiatan dokumentasi, yang meliputi tindakan pengurus organisasi bimbingan konseling dalam menjalankan kewajibannya memberikan bantuan dan bimbingan moral dan sosial kepada anak-anak sekolah dan orang tuanya, baik di fasilitas sekolah maupun di rumah-rumah siswa. Tujuan dari Dokumen Administrasi BK adalah untuk melacak data tentang layanan yang diberikan serta program Bimbingan dan Konseling di sekolah.


Administrasi bimbingan konseling (BK) adalah usaha yang dibuat bertujuan untuk melakukan berbagai material dan individu sehingga tujuan yang akan dicapai bisa terlaksana. Itulah pengertian administrasi bimbingan konseling secara makro berbeda lagi dengan mikro yang dimaksudkan sebagai perantara yang melakukan pengaturan. Pengaturan yang dilakukan pada proses ini memiliki tujuan agar kegiatannya berjalan dengan lancar.


Bimbingan adalah proses seorang guru BK mendampingi siswa dengan menggunakan berbagai prosedur, metode, dan materi agar siswa dapat menjawab tantangan yang dihadapinya.


Dokumen-dokumen yang perlu dipersiapkan oleh guru BK antara lain Program Kerja Tahunan, Program Kerja Semester, spreadsheet pemberian layanan, dan rencana pelaksanaan layanan semuanya merupakan bagian dari administrasi BK (RPL). Dokumen Tata Usaha BK mendukung kinerja guru Bimbingan dan Konseling dalam memberikan pelayanan kepada siswa.


Proses kegiatan dalam administrasi terdapat laporan buku pribadi siswa yang akan diperiksa oleh kepala sekolah, memungkinkan kerjasama terwujud di dalamnya. Selain itu juga pihak sekolah akan menjadi lebih peka terhadap layanan yang selama ini diberikan. Jadi evaluasi tim pun bisa dilakukan dengan adanya layanan tersebut.


Pada setiap kegiatan yang masuk ke dalam administrasi BK terdapat guru pembimbing yang bertugas untuk memberikan pengarahan. Tidak hanya itu setiap proses yang terjadi di dalamnya harus memperhatikan beberapa prinsip.


Berikut prinsip yang harus diperhatikan guru BK yaitu:

  • Melaksanakan program bimbingan yang berjalan efektif, sehingga mampu membangun mental peserta didik menjadi kuat.
  • Bersifat vital dan integrasi.
  • Berlandaskan pada minat.
  • Membuat program yang bisa terhubung kepada peserta didik, sehingga sesuai dengan perkembangan anak.
  • Pengaturan dan terlaksana yang terdapat di dalamnya mudah dilakukan.

Itulah pengertian dari salah satu layanan yang ada di sekolah. Memungkinkan pihak sekolah dapat melakukan analisa serta evaluasi terhadap peserta didik. Tak jarang bahkan nilai dari seorang siswa pun bisa dibantu lewat sistem layanan BK yang diterima siswa. Hal tersebut tentu dapat meningkatkan kualitas siswa dan juga sekolah tentunya.

Selengkapnya materi RPL Guru BK SMP/MTs Kelas 7-8-9 Semester 2 langsung dapat didownload pada menu berikut ini:

RPL Guru BK SMP/MTs Kelas 7 Semester 2


RPL Guru BK SMP/MTs Kelas 8 Semester 2
RPL Guru BK SMP/MTs Kelas 9 Semester 2
Demikian ulasan singkat materi RPL Guru BK SMP/MTs Kelas 7-8-9 Semester 2 semoga bermanfaat.

Post a Comment for "RPL Guru BK SMP/MTs Kelas 7-8-9 Semester 2"